Kata-Kata Motivasi Hidup Sukses
Mereka yang telah meraih sukses tak akan pernah mengenal kata menyerah, yang ada adalah belum berhasil. Bahkan Thomas Alva Edison berkata bahwa dirinya tidak gagal melakukan 1000 cara hanya saja ia menemukan 100 cara yang salah.Jadikanlah apa yang diraih orang lain sebagai motivasi...